Home » News » Kota Kupang » Chris – Serena unggul telak

Home » News » Kota Kupang » Chris – Serena unggul telak

Chris – Serena unggul telak

prakarsa
Jumat, 06 Desember 2024 | 15:37 WIB

PrakarsaNews.com Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota Kupang, dr. Christian Widodo – Serena Francis unggul telak perolehan suara  . Hal ini dipastikan dalam rapat pleno terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Suara  oleh KPU Kota Kupang , Jumat, 6 Desember 2024.

Paslon CSan (urut 5),meraih suara tebanyak, yakni 68.830 suara, melampaui  empat paslon lainnya.  Sementara posisi  kedua, paslon Gass ( urut 4 ) Jefri Riwu Kore-Lusia Adinda Lebu Raya dengan memperoleh 50.093 suara. Selisih keduanya  sebanyak 18.737 suara.

Rincian  perolehan suara lima paslon Peserta Pilkada Kota Kupang 2024 sebagai berikut :

  • Paslon nomor urut 5 dr. Christian Widodo-Serena Francis: 68.830 suara
  • Paslon nomor urut 4 Jefri Riwu Kore-Lusia Adinda Dua Nurak: 50.093 suara
  • Paslon nomor urut 2 Jonas Salean-Aloysius Sukardan: 41.300 suara
  • Paslon nomor urut 3 George Hadjoh-Ewalde Taek: 15.084 suara
  • Paslon nomor urut 1 Alex Funay-Isyak Nuka: 13.863 suara

Dijadualkan, KPU Kota Kupang akan menetapkan Christian Widodo-Serena Francis sebagai Wali Kota Kupang dan Wakil Wali Kota Kupang terpilih pada 16 Desember mendatang.

Berbagai kalangan memastikan, kemenangan telak paslon 5, berpotensi tidak akan ada pendaftaran  Sengketa Perolehan Hasil Pemilihan di Mahkamah Konstitusi sehingga pelantikan Paslon terpilih dapat dilaksakan pada Februari 2025. “Sebelumnya memang ada wacana dari paslon 4 mengajukan gugatan sengketa PHP ke MK, namun pada akhir rekapitulasi perolehan suara di tingkat PPK berakhir, niat ini pudar. Paslon lima menang telak di hampir semua TPS “ ujar sumber. (Jo)

Posted in

BERITA TERKAIT

TERPOPULER

TAG TERPOPULER

HEALTY

LIFESTYLE

OTOMOTIF

BERITA LAINNYA

Dipecat dari Polri, Eks Kapolres Ngada Tersangka Pencabulan Ajukan Banding

Sidang kode etik eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Lukman…

Nasional
Mar
17
2025

Pelantikan Kepala Daerah Hasil Pilkada Serentak 2024 Tanpa Sengketa tunda ke 18 – 20 Februari 2025

PrakarsaNews.com Pelantikan Kepala Daerah – Wakil Kepala Daerah hasil Pemilihan…

Nasional
Feb
02
2025

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan Kepala Daerah – Wakil Kepala Daerah 2025 – 2030

Jakarta – PrakarsaNews.com Presiden Prabowo Subianto resmi melantik 961 orang…

Nasional
Feb
20
2025

Wali Kota Kupang di Retret 2025: Untuk Selaraskan Visi-Misi Daerah dengan Program Pusat Khususnya Asta Cita”

Magelang –  PrakarsaNews.com  Bagaimana kondisi Walikota Kupang, dr, Christian Widodo…

Kota Kupang
Feb
24
2025

Terbukti Lakukan KDRT, berakibat Isteri Meninggal, Albert Solo Divonis Hukuman Maksimal 15 Tahun

Kota Kupang – PrakarsaNews.com Setelah menjalani beberapa kali persidangan, sejak…

Kota Kupang
Mar
06
2025

Kondisi Korban Erupsi Gunung Api Ile Lewotobi Tidak Baik Baik Saja, PERLU Perhatian Kita Semua”

PrakarsaNews.com. Kondisi pengungsi korban erupsi gunung api Ile Lewotobi sedang…

Flobamora
Nov
19
2024